Pages

Tutorial hijab #pasmina 1

Assalamu'alaikum :D
aaa..wanna share to wear hijab! boleh doong..
Seorang muslimah bisa kok tampil cantik namun tetap simple. Yuk!

Before, siapkan pasmina (shawl), jarum, bross etc
 Let's start !
1. Pakailah inner  bercepol (ini sih sesuai selera)
2. Pasang pasmina secara asimetris, panjang sebelah kiri.
3. Pasmina sebelah kiri (lebih panjang) dijulurlah ke belakang, bagian kanan biarkan demikian.
4. Taruhlah pasmina sebelah kiri tadi ke bagian depan, letakkan dibawah pasmina sebelah kanan.
5. Tarik pasmina melingkari leher bawah (dagu)
6. Lanjut! lingkarkan pasmina ke atas kepala
7. Atur rapih
8. Pakailah jarum untuk menjaga keutuhan pasmina
9. Ambil sisa pasmina yang paling panjang dari bagian kanan, rentangkan!
10.Lingkarkan ke kepala, atur agar bagian belakang tampak rapi dan gunakan jarum
11.Sematkan bross yang senada, agar lebih cantik :)
12.Finally, done! 
Model : @anggunmarlina ,Fotografer & editor : @diahputu
Engga perlu susah-susah untuk jadi cantik kan ?

3 komentar:

cookwithatiek said...

modelnya beghhhhh, yahud hahahahha, bunda is the best lahhh

diahputu said...

sesuatu yah :D
ayo aim jangan mau kalah! sini tante dandanin juga. hihi

anggun said...

ehem.. besok jhani didandani ya ya ya